Biaya Kuliah Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta (UP45) TA 2021/2022
Dibawah ini biaya.co menyampaikan tentang Biaya Kuliah Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta (UP45) TA 2021/2022 sebagai berikut:
Dalam perkembangan sejak berdiri hingga tahun 1986 Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta telah meluluskan ribuan sarjana muda negara. Sejak tahun 1986 Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta menyelenggarakan jenjang pendidikan strata 1 berdasarkan surat keputusan menteri pendidikan nasional RI no.0396/05/1986 tanggal 14 Mei 1986 tentang pemberian status terdaftar bagi Fakultas Ekonomi, Fakultas Hukum, Fakultas Isipol dan Fakultas Teknik disusul kemudian berdasarkan surat mendiknas RI No. 0655/0/1986 tentang pemberian status terdaftar bagi fakultas psikologi.