Bersama ini kami sampaikan informasi tentang Panduan Lengkap Persewaan Lapangan Tenis di GOR Terdekat, Sebagai berikut:
Sistem, Mekanisme, dan Prosedur
- Memberitahukan terlebih dahulu kepada pengelola mengenai waktu yang akan digunakan untuk latihan.
- Membayar uang sewa sesuai dengan tarif yang berlaku
- Menaati tata tertib yang ditentukan.
- Apabila menggunakan lapangan secara berlangganan harus atas nama klub / perkumpulan, Organisasi Olahraga, Organisasi Sosial atau Instansi
- Pembayaran uang sewa secara berlangganan dilakukan pada awal bulan selambat-lambatnya setiap tanggal 5 pada bulan yang bersangkutan
- Apabila pembayaran sebagaimana dimaksud angka 5 tidak dilakukan tepat waktu, akan dilakukan peringatan / teguran sebanyak 3 x pada bulan yang bersangkutan dan apabila belum juga dibayar / dilunasi, maka tidak diperbolehkan menggunakan lapangan pada bulan berikutnya dan dikenakan sanksi berupa denda sesuai ketentuan yang berlaku.
Waktu Penyelesaian
10 Menit
- Memberitahukan terlebih dahulu kepada pengelola mengenai waktu yang akan digunakan untuk latihan.
- Membayar uang sewa sesuai dengan tarif yang berlaku
Biaya / Tarif
Setiap orang yang menggunakan lapangan tenis wajib membayar uang sewa sesuai dengan tarif sebagai berikut :
-
- Langganan :
Untuk pemakaian satu minggu satu kali per 3 (tiga) jam ditetapkan sebagai berikut :
- Pagi / sore Rp.150.000,- / bulan
- Siang Rp.100.000,- / bulan
- Malam RP.300.000,- / bulan
-
- Insidentil :
Untuk pemakaian per jam ditetapkan sebagai berikut :
- Pagi / sore Rp.50.000,- sekali pakai
- Siang Rp.30.000,- sekali pakai
- Malam Rp100.000,- sekali pakai
Demikian kami sampaikan informasi tentang Panduan Lengkap Persewaan Lapangan Tenis di GOR Terdekat, semoga bermanfaat.